Rekomendasi 6 Game Strategi Terbaik di Android Tahun 2024

Rekomendasi 6 Game Strategi Terbaik di Android Tahun 2024

Clash of Clans salah satu game mobile strategi yang populer di dunia-Google PlayStore-Tangkapan layar via Google PlayStore

 

Tidak hanya bermain sendiri, kalian juga bisa berduel bersama pemain lain di Short Park: Phone Destroyer dengan memanfaatkan mode PvP. Meski begitu, mode PvP hanya bakal terbuka setelah kamu menyelesaikan stage 4.

 

6. Clash of Clans

Sebagai salah satu game mobile strategi yang populer di dunia, Clash of Clans rilis ke platform Android pada 2013. CoC, sebutan dari para pemainnya, telah mencuat sebagai fenomena global yang menjaring jutaan pemain dari berbagai dunia.

 

Dalam Clash of Clans, pemain harus membangun desa, melatih pasukan, dan berperang dengan pemain lain secara online. Permainan lebih bervariasi berkat banyaknya update baru yang terus Supercell berikan, macam townhall yang lebih tinggi, village baru, pasukan yang lebih beragam, dan hal-hal baru keren lainnya.

 

Sumber: Sportskeeda, IDN Times, CariSinyal, Diajartekno, dan lain-lain.

Sumber: