SMPN 1 Cimahi Implementasikan Prinsip Toleransi Antar Umat Beragama Melalui Kegiatan Ramadhan

SMPN 1 Cimahi Implementasikan Prinsip Toleransi Antar Umat Beragama Melalui Kegiatan Ramadhan

SMPN 1 Cimahi Implementasikan Prinsip Toleransi Antar Umat Beragama Melalui Kegiatan Ramadhan-SMPN 1 Cimahi Implementasikan Prinsip Toleransi Antar Umat Beragama-Jabar Ekspres/Mong

Sementara menurut Kepala Sekolah SMPN 1, Sri Mulyaningsih, ada harapan agar anak-anak memiliki toleransi yang tinggi, terutama dalam hal toleransi beragama.

"Harapannya adalah mereka memahami, ketika anak ini sedang melaksanakan keagamaan, kita menghargainya, dan pikiran juga sebaliknya, gitu," ucapnya.

 

BACA JUGA:Stabilkan Inflasi, Pemkab Bandung Gelar Bazar Ramadhan dan Operasi Pasar Murah Bersubsidi

 

Menurut Sri, pentingnya adanya toleransi antar umat beragama disampaikan dalam kurikulum Merdeka dan tercatat dalam rapot setiap satuan pendidikan.

"Jadi kami itu sekarang punya rapot. Rapot itu dihasilkan dari ANBK. Nah, salah satunya rapot itu dari ANBK, dari hasil anak-anak mengerjakan soal, dan dari hasil Survei Lingkungan Belajar (Sulingjar), survey lingkungan belajar," papar Sri.

"Nah, itu ada toleransinya, toleransi beragamanya. Nah, diharapkan dengan itu nilai rapotnya juga menjadi tinggi," tambahnya.

 

(Mong)

 

Sumber: