Lonjakan Kasus DBD di Bandung Barat Makan Korban 9 Orang dalam 3 Bulan Terakhir

Lonjakan Kasus DBD di Bandung Barat Makan Korban 9 Orang dalam 3 Bulan Terakhir

Lonjakan Kasus DBD di Bandung Barat Makan Korban 9 Orang dalam 3 Bulan Terakhir-Lonjakan Kasus DBD di Bandung Barat-Freepik

Dalam upaya mengatasi penyebaran DBD, permintaan fogging atau pengasapan meningkat secara signifikan.

Masyarakat mulai menyadari pentingnya langkah-langkah pencegahan untuk membunuh jentik nyamuk penyebab DBD.

 

BACA JUGA:Kabupaten Bandung Diganjar 5 Penghargaan Top Bussines Atas Kinerja BUMD

 

"Permintaan jadi lebih banyak, kita sampai saat ini sudah 30 kali fogging. Tapi kita ingatkan juga bahwa penting untuk memberantas sarang nyamuk sampai menutup dan mengubur tempat-tempat nyamuk berkembangbiak," tambah Nurul.

Masyarakat diimbau untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya kebersihan lingkungan serta menjaga kesehatan pribadi dalam menghadapi ancaman DBD yang semakin meningkat.

Langkah-langkah preventif menjadi kunci utama dalam memutus rantai penyebaran penyakit ini.

 

Sumber: