Konten Kreator TikTok Gunawan Sadbor Ditangkap Oleh Pihak Kepolisian

Konten Kreator TikTok Gunawan Sadbor Ditangkap Oleh Pihak Kepolisian

Konten Kreator TikTok Gunawan Sadbor Ditangkap--(Sumber Gambar: Antara)

BACA JUGA:Penyesuaian Tarif Tol Ciawi - Sukabumi Seksi 1 Mulai 7 Agustus 2024

 

Kapolres Sukabumi, AKBP Samian, membenarkan bahwa Gunawan dan beberapa rekannya tengah menjalani pemeriksaan.

Peristiwa ini menyoroti semakin ketatnya pengawasan pihak berwenang terhadap konten yang disiarkan secara langsung di media sosial, khususnya konten yang bisa berpotensi melanggar hukum. Hingga saat ini, hasil pemeriksaan masih berlangsung untuk memastikan keterlibatan atau tidaknya Gunawan "Sadbor" dan timnya dalam promosi situs judi online.

Sumber: beranda antara

Berita Terkait