Satpol PP Kota Cimahi Tingkatkan Pengecekan Identitas Gepeng dan Anak Jalanan Menjelang Lebaran

Satpol PP Kota Cimahi Tingkatkan Pengecekan Identitas Gepeng dan Anak Jalanan Menjelang Lebaran

Satpol PP Kota Cimahi Tingkatkan Pengecekan Identitas Gepeng dan Anak Jalanan Menjelang Lebaran-Satpol PP Kota Cimahi Tingkatkan Pengecekan-Ilustrasi-Pekalongan News

"Tindakan tersebut bertujuan agar mereka (gepeng) atau anak jalanan tidak tidur dan bermalam di wilayah yang bukan tempat semestinya," tambahnya.

 

BACA JUGA:SMPN 1 Cimahi Implementasikan Prinsip Toleransi Antar Umat Beragama Melalui Kegiatan Ramadhan

 

Masyarakat yang merasa terganggu diimbau untuk memperhatikan kegiatan kelompok-kelompok yang meresahkan seperti para gepeng dan anak jalanan di jalanan.

"Seperti di taman-taman kota, di wilayah yang banyak kendaraan yang berlalu lalang. Semoga dapat membantu, mengurangi, dan memperindah tata kota hingga jauh dari kata kumuh karena banyaknya gepeng," himbaunya.

 

Sumber: