Semakin Banyak Lonjakan Covid Varian Baru di Asia Tenggara, Kepala Kemenkes: Sudah Masuk Indonesia

Semakin Banyak Lonjakan Covid Varian Baru di Asia Tenggara, Kepala Kemenkes: Sudah Masuk Indonesia

Semakin Banyak Lonjakan Covid Varian Baru di Asia Tenggara, Kepala Kemenkes Sudah Masuk Indonesia-Lonjakan Covid Varian Baru di Asia Tenggara-Freepik

Otoritas Singapura, sejalan dengan anjuran Kementerian Kesehatan Indonesia, mendorong masyarakat untuk terus mengikuti program vaksinasi. Warga Singapura di atas enam bulan juga disarankan menerima dosis vaksin tambahan, terutama mereka yang bekerja di fasilitas kesehatan dan sebagai perawat kelompok masyarakat rentan.

Di Indonesia, terjadi peningkatan kasus Covid-19 dari Oktober 2023, dengan 65 kasus naik menjadi 151 kasus pada November 2023. Dr. Erlina Burhan, SpP(K), sebagai Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI), mengungkapkan beberapa penyebab lonjakan kasus yang saat ini menjadi perhatian publik.

 

Sumber: