Sekda Sukabumi Ungkap Ada 4 Komoditas Pemicu Meningkatnya Inflasi

Sekda Sukabumi Ungkap Ada 4 Komoditas Pemicu Meningkatnya Inflasi

Sekda Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman.-Aditya A Rohman -ANTARA

 

BACA JUGA:Abrasi Pantai di Sukabumi, Akibatkan Puluhan Rumah Alami Kerusakan

BACA JUGA:Pj Gubernur Jabar: Dampak Banjir di Sukabumi Meluas ke Banyak Desa

 

Menurutnya, pengendalian angka inflasi menjadi fokus utama pihaknya selain pemulihan penyintas bencana. Terlebih lagi mendekati Ramadhan, kebutuhan pangan biasanya meningkat sampai pekan kedua di bulan suci Umat Islam itu.

 

Oleh karena itu, pihaknya telah berkoordinasi dengan Badan Urusan Logistik (Bulog), distributor dan dinas terkait untuk menentukan jadwal dan tempat operasi pasar murah.

 

Di lain sisi, pihaknya mengimbau kepada masyarakat untuk tetap tenang dan tak panik. Pasalnya saat ini pemerintah sedang berupaya menekankan harga kebutuhan pokok supaya tidak terus naik.

Sumber: