Rekomendasi Daftar Hp Terbaik 1 Sampai 7 Jutaan Rupiah Bulan Agustus 2024

Rekomendasi Daftar Hp Terbaik 1 Sampai 7 Jutaan Rupiah Bulan Agustus 2024

Pilihan warna iPhone 11-GSM Arena-Tangkapan layar via GSM Arena

Samsung Galaxy M15 5G punya kelebihan karena menggunakan prosesor Dimensity 6100+ 5G padahal harganya Rp2 jutaan saja. Layar Hp ini pun sudah berteknologi Super AMOLED refresh rate 120Hz.

 

Agar spesifikasinya semakin menarik, Samsung memberikan memori 6/128GB, RAM Plus 6GB, hingga baterai jumbo 6000mAh yang tak mudah lowbatt pada Galaxy M15 5G. Meski minus fitur OIS, kamera ponsel ini mendukung untuk mendapatkan video yang stabil sebab masih ada fitur EIS.

 

  1. Vivo V30E 5G (mulai Rp3,8 jutaan)

Vivo V30E 5G menghadirkan fitur andalan, Aura Light Potrait, sehingga hasil potretan semakin berkelas. Kemudian layarnya mengadopsi layar lengkung dan menyuguhkan spek AMOLED 120Hz dengan tampilan 1 miliar warna.

 

Hal keren lainnya dari V30E 5G ialah memiliki SoC Snapdragon 6 Gen 1 yang kuat untuk menunjang multitasking berat dan tak masalah soal gaming menengah.

 

BACA JUGA:Makin Murah! Ada 7 HP Oppo Reno Series Turun Harga Drastis Pada Agustus 2024

 

  1. Infinix GT 20 Pro (mulai Rp4,1 jutaan)

Infinix GT 20 Pro mengadopsi desain gaming menyala-nyala dan diperkuat prosesor Dimensity 8200 Ultimate. Chipset berarsitektur 4nm ini memungkinkan GT 20 Pro memainkan PUBG Mobile setelan grafis smooth 120fps.

 

Fokus pada aspek gaming membuat smartphone dengan panel AMOLED 144Hz ini dibekali fitur bypass charging. Dengan fitur ini, Infinix GT 20 Pro bisa digunakan untuk main game sambil mengisi daya.

 

  1. POCO F6 (mulai Rp5,1 jutaan)

POCO F6 bagus untuk kebutuhan harian dan sangat nyaman dipakai bermain game. Ponsel berpanel AMOLED 120Hz 6,67 inci ini menggunakan chipset Snapdragon 8s Gen 3 yang skor AnTuTu-nya gahar sebesar 1,5 jutaan poin.

Sumber: