5 Resep Olahan Kacang Merah yang Enak dan Menyehatkan
Ilustrasi es kacang merah-nittley-Tangkapan Layar via Pixabay
- Gula merah (tiga keping)
- Daun pandan (dua lembar)
- Cokelat meses (dua sdm)
- Garam (1/4 sdt)
- Gula putih (dua sdm)
- Kacang tanah sangrai, es batu, nata de coco, kelapa muda serut, secukupnya
Cara membuat es kacang merah kelapa muda:
1. Cuci bersih kacang merah, lalu rendam semalaman. Setelah direndam semalaman, rebus bersama daun pandan hingga empuk.
2. Tambahkan gula merah, gula putih, cokelat, garam. Rebus hingga airnya tiris.
3. Rebus santan dengan sejumput garam, aduk terus sampai mendidih. Kemudian sisihkan dan tunggu dingin.
Sumber: