Hasil AFF U-16: Kalah dari Australia 3-5, Perjuangan Indonesia Terhenti di Semifinal

Hasil AFF U-16: Kalah dari Australia 3-5, Perjuangan Indonesia Terhenti di Semifinal

Pemain timnas Indonesia U-16 Daniel Alfrido (kanan) berduel dengan penggawa Australia U-16 Noah Maltz (kiri) di semifinal Piala AFF U-16 2024, Senin (1/7)-Mohammad Ayudha-ANTARA FOTO

Di babak kedua, giliran Australia mencetak gol lebih dahulu. Amlani kembali mencatatkan namanya di papan skor dengan sepakan voli saat permainan berjalan 65 menit.

 

BACA JUGA:STY Stay! Resmi Perpanjang Kontrak dengan Timnas Indonesia Sampai 2027

 

The Socceroos bahkan kian menjauh unggul jadi 4-2 pada menit ke-70. Sang pencetak gol bagi mereka kali ini ialah Anthony Didulica setelah mengonversi dengan baik umpan akurat dari Amlani.

 

Berselang 15 menit, Didulica menorehkan brace dalam pertandingan ini untuk membawa Australia unggul 5-2. Indonesia U-16 bisa memperkecil ketertinggalan masa tambahan berkat gol Josh Holong, tapi tak cukup buat menghindarkan dari kekalahan.

 

BACA JUGA:Timnas Indonesia U-16 Maju ke Semifinal Setelah Pesta Gol 6-1 Saat Lawan Laos

 

Menang 3-5 atas Indonesia, Australia U-16 lolos ke final Piala AFF U-16 2024. Mereka bakal menghadapi Thailand U-16 yang menaklukkan Vietnam U-16 via skor 2-1.

 

Sementara timnas Indonesia U-16 dan Vietnam bakal saling bentrok dalam laga perebutan tempat ketiga.

 

Sumber: Antara.

Sumber: