7 Karakter Anime Populer yang Punya Kekuatan Meniru Selain Hatake Kakashi, Ada Jewelry Bonney

7 Karakter Anime Populer yang Punya Kekuatan Meniru Selain Hatake Kakashi, Ada Jewelry Bonney

Jewelry Booney saat kanak-kanak-Toei Animation-Tangkapan layar via Sportskeeda

 

Kekuatan baru tersebut menjadikan Himiko Toga kian serba bisa dan berbahaya yang menaikkan statusnya sebagai karakter anime tangguh berkemampuan tiru kekuatan (Priya Daga, Sportskeeda).

 

  1. Chrollo Lucifer – Hunter X Hunter

Chrollo Lucifer adalah pemimpin dari kelompok penjahat Phantom Troupe. Meniru Nen orang lain melalui ritual yang menggunakan bukunya, Bandit’s Secret, dan menerima balasan verbal dari lawannya, menjadi kemampuannya yang menonjol.

 

Proses yang detail ini berguna mengingat sifat kemampuan Nen yang beragam dan kuat membuat Chrollo sangat diuntungkan dalam pertarungan.

 

  1. Yuta Okkotsu – Jujutsu Kaisen

Yuta Okkotsu sebagai protagonis Jujutsu Kaisen 0: The Movie merupakan salah satu karakter terkuat di dunia dalam bidang Sihir Jujutsu. Keturunan dari penyihir legendaris Michizane Sugawara ini memiliki kemampuan unik berupa meniru teknik Jujutsu melalui Energi Terkutuk, mirip penyihir yang menggunakan mana tanpa batas.

 

Yuta tidak perlu mempelajari mantra seperti pemyihir konvensional. Dia menggunakan energi yang luar biasa untuk membuatnya bisa meniru teknik apa pun dengan mudah.

 

BACA JUGA:8 Jurus Pamungkas Terkuat Paling Ikonik di Anime, dari Hinokami Kagura sampai Rasengan

 

  1. Sumber: