Hebohkan Dunia! Virus Nipah Terdapat Lagi di India! Apasih Virus Nipah Itu?

Hebohkan Dunia! Virus Nipah Terdapat Lagi di India! Apasih Virus Nipah Itu?

Hebohkan Dunia! Virus Nipah Terdapat Lagi di India! Apasih Virus Nipah Itu-Virus Nipah di India-

''Kami fokus pada pelacakan kontak orang yang terinfeksi dulu dan mengisolasi mereka yang mengalami gejala terkena virus nipah,’’ kata Menteri Kesehatan Veena George. Ia menuturkan, virus yang terdeteksi di Kerala sama dengan yang ditemukan sebelumnya di Bangladesh.

 

BACA JUGA:Ketua HAM PBB Tegaskan HAM di Afghanistan Dalam Kondisi Kolaps

 

Virus ini memiliki tingkat kematian tinggi dan dapat menular dari manusia ke manusia, meskipun memiliki sejarah penularan yang tidak terlalu cepat. Otoritas telah membatasi pergerakan penduduk di beberapa wilayah dan menerapkan aturan isolasi ketat, termasuk mengkarantina staf medis yang telah berinteraksi dengan pasien terinfeksi.

Investigasi awal juga mengungkapkan bahwa korban pertama adalah pemilik kebun yang menanam pisang dan kacang areca di Desa Maruthonkara. Pemerintah saat ini sedang melacak kontak dan pergerakan orang yang terinfeksi untuk mencegah penyebaran lebih lanjut.

 

 

 

Sumber: