Mau Liburan Idul Adha Seru dan Murah? Ini 4 Tempat Wisata di Jakarta dengan Biaya Gak Sampai Rp50 Ribu!

Mau Liburan Idul Adha Seru dan Murah? Ini 4 Tempat Wisata di Jakarta dengan Biaya Gak Sampai Rp50 Ribu!

Mau Liburan Idul Adha Seru dan Murah Ini 4 Tempat Wisata di Jakarta dengan Biaya Gak Sampai Rp50 Ribu!-Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Rekomendasi Tempat Wisata di Jakarta untuk Liburan Idul Adha, di Rp50 Ribu!-Tangkapan Layar via Kanal YouTube Mlaku Mlaku Yuuk

Adapun apabila memakai transportasi MRT, disarankan turun di halte Bundaran HI kemudian sambung dengan Transjakarta ke Monas. Boleh juga menyambung dengan ojek online tapi pengeluaran kamu jadi lebih banyak.

 

Anda pun dapat menggunakan Transjakarta dengan mengambil rute koridor 9B (Pinang Ranti – Kota), dan turun di Monumen Nasional.

 

2. Taman Marga Satwa Ragunan

Taman Margasatwa Ragunan cocok sebagai alternatif destinasi liburan bagi para pencinta hewan. Tempat wisata ini memiliki lebih dari 2.000 satwa dan sangat nyaman dikunjungi dengan linkungannya sejuk berkat ditumbuhi 20.000 pohon, juga aman.

 

Masuk ke Taman Margasatwa Ragunan hanya memerlukan biaya sebesar Rp4.000 untuk orang dewasa dan Rp3.000 bagi anak-anak. Pengunjung cuma bisa membeli tiket itu menggunakan Jakcard yang bisa didapatkan di seluruh loket Taman Margasatwa Ragunan.

 

3. Kota Tua

Penyuka sejarah harus berwisata ke Kota Tua yang merupakan objek wisata unik. Tersedai berbagai macam museum di kawasan Kota Tua seperti Museum Wayang, Museum Bank Indonesia, Museum Fatahilah, dan banyak lainnya.

 

Selain itu tempat wisata tersebut sangat cocok untuk para pencinta fotografi atau sekadar hobi berfoto. Ada beberpa orang berpakaian unik yang menawarkan jasa foto bareng, seperti dengan Jenderal Sudirman, hanoman, dan lain-lain.

 

BACA JUGA:7 Rekomendasi Wisata di Jakarta yang Patut Dikunjungi, Menyuguhkan Nuansa Berbeda!

 

Mereka juga menawarkan biaya terjangkau yaitu pengunjung cukup membayar seikhlasnya untuk beberapa kali melakukan foto bersama.

Sumber: