Menpar Widiyanti Tinjau Kesiapan Bandung Sambut Wisatawan saat Libur Lebaran

Menpar Widiyanti Tinjau Kesiapan Bandung Sambut Wisatawan saat Libur Lebaran

Menteri Pariwisata Widiyanti Putri (tengah) meninjau proses produksi Batik Komar di Bandung, Rabu (19/3/2025). --ANTARA/Ricky Prayoga

"Kami akan bekerja keras bersama jajaran dinas, jajaran camat, bahkan anggota DPRD dibantu sama Pemerintah Provinsi Jawa Barat untuk memastikan bahwa semuanya akan nyaman, aman, bahagia dan menyenangkan," kata Farhan.*

Sumber: antara