Timnas Indonesia U-17 akan Melakoni Laga Uji Coba Lawan Tiga Negara Sebelum Piala Asia

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memberikan keterangan kepada awak media di Jakarta, Jumat 14 Maret 2025.-Putu Indah Savitri-ANTARA
BACA JUGA:Patrick Kluivert Disambut Hangat Suporter Timnas di Bandara Soetta
BACA JUGA:Ruud Gullit Bantah Louis Van Gaal Jadi Direktur Teknik Timnas Indonesia
Melansir dari Antara, Piala Asia edisi kali ini menjadi partisipasi ketujuh Garuda Muda sejak kompetisi tersebut digelar pada 1985.
Meraih predikat keempat di edisi 1990 merupakan prestasi terbaik Indonesia dalam kejuraan itu. Dalam pertandingan perebutan tempat ketiga kala itu, Indonesia dikalahkan oleh China via skor 0-5.
Sumber: