Kenali Letak Jerawat di Wajahmu dan Cari Tahu Pemicu Utamanya
Ilustrasi jerawat di wajah--Foto: Freepik
hormon androgen dapat merangsang produksi minyak berlebih, sehingga menyumbat pori-pori dan menyebabkan jerawat.
Cara Mengatasinya:
- Jika jerawat terus muncul akibat hormon, konsultasikan dengan dokter untuk mendapatkan pengobatan yang tepat.
- Jaga pola makan sehat untuk membantu menstabilkan kadar hormon, seperti mengurangi konsumsi makanan tinggi gula dan lemak.
5. Jerawat di Seluruh Wajah
Jika jerawat muncul merata di seluruh wajah, kemungkinan besar penyebabnya adalah kombinasi dari faktor internal dan eksternal, seperti pola makan yang buruk, stres berlebihan, kurang tidur, atau penggunaan produk perawatan kulit yang tidak cocok.
Cara Mengatasinya:
- Gunakan produk perawatan kulit sesuai jenis kulitmu.
- Hindari makanan berminyak dan tinggi gula yang dapat memperparah jerawat.
- Pastikan tubuh mendapatkan istirahat yang cukup setiap malam.
Sumber: