Rekomendasi 8 Game Android Santai Online dan Offline yang Bagus, Santuy Tapi Tetap Seru

Rekomendasi 8 Game Android Santai Online dan Offline yang Bagus, Santuy Tapi Tetap Seru

XDRP salah satu game Android santai di Play Store-Afterverse Games -Tangkapan layar via Google Play Store

Kembali ke genre simulasi kehidupan santai lainnya, ada Graduate Island Live yang merupakan sebuah game portingan. Game yang berfokus pada inti permainan story based serta simulasi kehidupan ini memungkinkan pemain memerankan tokoh utama seorang yang jenuh dengan kehidupan sehari-hari di kota besar.

 

Dia pun kemudian mencoba membuat kehidupan baru dengan pergi ke sebuah kota kecil tepi pantai. Nah di kota inilah pemain bisa bebas menjalani kehidupan, seperti bisa menjadi seorang pedagang, kurir, hingga penyelam.

 

  1. Fall Guys

Fall Guys yang lebih dahulu terkenal di PC dan konsol kini sudah hadir ke platform mobile. Sekaligus dengan aplikasi launcher-nya Epic Games setelah meluncurkan progress mobile ke Android.

 

Game party populer ini menggabungkan elemen kompetisi dengan visual yang ceria dan karakter-karakter lucu berwarna-warni. Kemudian mekanisme permainnya juga menyenangkan dan santai.

 

Konsep utama Fall Guys memang kompetitif untuk bertahan sampai akhir dalam serangkaian mini games, namun tidak pernah terasa terlalu serius. Gameplay yang dirancang dengan kreatif dan penuh kejutan, setiap pertandingannya terasa menghibur dan mengurangi rasa frustasi seperti pada game kompetitif umumnya.

Sumber: