6 Rekomendasi Game FPS yang Bagus dan Ramah untuk Pemula, Ada Seri Call of Duty

6 Rekomendasi Game FPS yang Bagus dan Ramah untuk Pemula, Ada Seri Call of Duty

Call of Duty: World At War game FPS terbaik ramah pemula-Steam-Situs resmi Steam

Radar Jabar Disway – Cukup banyak pilihan rekomendasi game first person-shooter (FPS) bagus yang ramah pemula. Di antara berbagai judul game FPS terbaik untuk pemula, ada salah satu seri Call of Duty.

 

Mencoba bermain suatu genre game baru tentu akan memberikan tantangan tersendiri. Tak terkecuali game fps, sehingga rekomendasi terbaiknya untuk pemula jelas menjadi informasi penting.

 

First person-shooter memang merupakan salah satu genre game terpopuler sepanjang masa. Namun menguasai mekanisme gameplay-nya mungkin takkan mudah bagi pemain yang terbiasa memainkan game bergenre RPG atau petualangan.

 

Kendati begitu, bukan berarti pula para pemain baru atau newbie tidak direkomendasikan memainkan game fps. Melansir dari berbagai sumber, inilah enam rekomendasi game FPS terbaik yang ramah pemula.

 

  1. Wolfenstein: The New Order

Pilihan pertama untuk pemula FPS jajal, Wolfenstein: The New Order, menawarkan mekanisme FPS klasik ke zaman modern beserta nuansa baru yang segar. Dalam game ini, Anda akan memainkan karakter B.J. Blazkowicz untuk melacak sejarah alternatif dystopia Amerika tahun 1960-an, massa saat Nazi menang.

 

BACA JUGA:Rekomendasi 6 Game Puzzle Terbaik Offline di Android 2024, Asah Otak Tapi Tetap Seru!

 

Tersedia pelbagai opsi tingkat kesulitan untuk pemain pilih dalam Wolfenstein: The New Order. Mekanisme gameplay yang mudah juga ada banyak. Game ini sangat ramah bagi pemula FPS karena tak ada yang sangat rumit pada aspek mulai dari peningkatan senjata sampai pertempuran sembunyi-sembunyi.

 

  1. Borderlands

Sumber: