5 Rekomendasi Brand Skincare Terbaik di Indonesia Tahun 2022-2023

5 Rekomendasi Brand Skincare Terbaik di Indonesia Tahun 2022-2023

5 Rekomendasi Brand Skincare Terbaik di Indonesia Tahun 2022-2023- Rekomendasi Brand Skincare Terbaik-Freepik

Brand lokal Somethinc sukses menjadi top brand skincare pada tahun 2022 dengan total penjualan mencapai Rp99.8 miliar dan penjualan produk hampir mencapai 896 ribu.

Produk serum dari Somethinc menjadi yang paling laris di e-commerce, terutama setelah strategi promosi melalui artis K-pop seperti Han Soo Hee dan NCT Dream.

Hal ini meningkatkan kesadaran akan brand Somethinc dan mendongkrak penjualan produk secara signifikan.

 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Skincare Pria dan Step Urutan Pakainya

 

4. Whitelab

Whitelab, brand lokal lainnya, juga dikenal dengan produk-produk serumnya yang berkualitas tinggi.

Dengan brand ambassador Oh Sehun dari boyband EXO, Whitelab berhasil mencatat total penjualan sebesar Rp48.5 miliar dengan lebih dari 680 ribu produk terjual.

Salah satu produk yang paling laris adalah Whitelab Brightening Face Serum, yang cocok untuk mendapatkan wajah glowing yang diidamkan banyak wanita.

 

5. Scarlett

Brand skincare yang dimiliki oleh artis Indonesia, Felicya Angelista, yaitu Scarlett, juga sukses meraih prestasi sebagai top brand skincare dengan total penjualan mencapai Rp78.3 miliar.

Selama semester I tahun 2022, Scarlett berhasil menjual lebih dari 680 ribu produk. Dengan brand ambassador ternama seperti Song Jong Ki dan Twice, Scarlett berhasil meningkatkan brand awareness dan menjadikan produknya diminati banyak orang.

 

BACA JUGA:7 Rekomendari Skincare untuk Flek Hitam dari Brand Lokal yang Murah Meriah

 

Sumber: