5 Rekomendasi Motor Matic yang Menyuguhkan Desain Timeless

5 Rekomendasi Motor Matic yang Menyuguhkan Desain Timeless

Yamaha Fazzio mengusung desain yang timeless berupa retro mirip Vespa matic-Yamaha-Tangkapan layar via situs resmi Yamaha

 

Keeway Shiny 150 mengadopsi desain retro yang timeless. Motor berbodi menggembung dan punya lampu depan bulat ini perdana diperkenalkan di pembukaan Indonesia International Motor Show (IIMS) Hybird 2022.

 

Mesin pada Shiny 150 berkapasitas 150 cc dengan SOHC, 4-tak dua katup, dan sistem electronic fuel injection (EFI). Spesifikasi ini memungkinkan sang motor matic mengembuskan tenaga optimal 8,3 dk pada 7.500 rpm dan torsi 8,5 Nm pada 6.000 rpm.

 

4. Honda BeAT

 

Honda BeAT juga bisa dibilang menyuguhkan desain yang timeless. Garis-garis elegan dan proporsi yang proporsional pada desain BeAT menghasilkan kesan timeless yang tegas.

 

BACA JUGA:Mengusung Klasik dengan Sentuhan Modern Motor Yamaha SR400

 

Sementara itu detail-detail semisal lampu depan bulat dan kurva-kurva aerodinamis juga menggambarkan desain futuristik tapi tetap klasik. Motor matic 'sejuta umat' ini pun dibekali fitur ISS yang bisa menghemat konsumsi bahan bakar.

 

Honda BeAT sudah menjadi sepeda motor paling laris di Indonesia. Banyak rider memodifikasi motor ini demi memperbaiki dari segi tampilan dan performanya.

 

Sumber: