Kementerian ESDM Catat Pencapaian Pengembangan PLTS Atap Mencapai 140 MW

Kementerian ESDM Catat Pencapaian Pengembangan PLTS Atap Mencapai 140 MW

Plt. Direktur Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi Jisman P Hutajulu memberi sambutan dalam acara bertajuk, “Sosialisasi Peraturan Menteri ESDM No. 2 Tahun 2024 tentang Pembangkit Listrik Tenaga Surya Atap Yang Terhubung Pada Jaringan Ten--ANTARA/Putu Indah Savitri

Sebelumnya, Kementerian ESDM mencatat bahwa realisasi bauran EBT pada tahun 2023 mencapai 13,1 persen dari target 17,9 persen. Sedangkan pada tahun 2022, realisasi bauran EBT mencapai 12,3 persen dari target 15,7 persen.

BACA JUGA:Informasi Razia Besar-Besaran Ranmor di Seluruh Indonesia Hoax? Ini Pesan Kapolresta Bandung untuk Masyarakat

 

Salah satu strategi untuk meningkatkan bauran EBT adalah dengan melaksanakan pembangunan pembangkit EBT melalui rencana usaha penyediaan tenaga listrik (RUPTL) dengan target pada tahun 2025 sebesar 10,6 gigawatt (GW).

 

"PLTS atap ini sebenarnya bisa mempercepat tetapi tentu saja nanti harus disesuaikan dengan kemampuan masyarakat dan juga kemampuan dari PLN untuk bisa mengakomodirnya," ujar Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif.*

Sumber: antara