5 HP Samsung Kamera Stabilizer Terbaik 2023 untuk Rekam Video

5 HP Samsung Kamera Stabilizer Terbaik 2023 untuk Rekam Video

Rekomendasi HP Samsung dengan Kamera Stabilizer Terbaik untuk Merekam Video-Ist-

Terdapat juga satu kamera depan dengan resolusi 8MP. Galaxy A23 sudah dilengkapi pemindai sidik jari di sisi ponsel dan baterai berkapasitas besar 5000mAh, didukung oleh pengisian cepat 25 watt.

4. Samsung Galaxy A33 5G

Samsung Galaxy A33 5G adalah pilihan lain yang layak untuk dipertimbangkan untuk yang mencari HP dengan kualitas kamera terbaik. Ponsel ini menampilkan layar Super AMOLED seluas 6,4 inci yang sangat jernih dengan refresh rate 90Hz dan dilindungi oleh Corning Gorilla Glass.

BACA JUGA:Adu Keunggulan iPhone 15 Pro Max vs Samsung Galaxy S23 Ultra, HP Impian Banyak Orang

Menggunakan chipset 1280 dengan fabrikasi 5 nm, didukung oleh RAM 4 GB hingga 8 GB, dan memiliki memori internal hingga 256 GB. Hal ini membuatnya sangat nyaman digunakan untuk bermain game online.

Bagian kamera memiliki empat kamera di bagian belakang, dengan kamera utama 48 MP, kamera 8 MP untuk foto makro, dan 2 megapiksel Depth sensor, serta satu kamera depan 13 MP yang mampu merekam video hingga resolusi 4K pada 30fps.

5. Samsung Galaxy A34 5G

Samsung Galaxy A34 5G menawarkan spesifikasi yang kuat. Ponsel ini menggunakan chipset gaming Dimensity 1080 dengan fabrikasi 6 nanometer. Tersedia dua pilihan RAM, yaitu 6 GB atau 8 GB, dan memiliki memori internal hingga 256 GB.

Sistem operasinya adalah Android 13. Bagian kamera memiliki tiga kamera di bagian belakang, dengan kamera utama 48 MP yang mampu merekam video hingga resolusi 4K pada 30fps, serta satu kamera depan beresolusi 13 MP yang juga mampu merekam video 4K pada 30fps.

Layarnya memiliki refresh rate 120Hz dan resolusi full HD plus. Samsung Galaxy A34 5G juga dilengkapi dengan pemindai sidik jari di layar dan fitur NFC. Baterai berkapasitas 5000mAh dengan dukungan pengisian cepat 25 watt menjadikan ponsel ini sangat menarik.

itu dia HP Samsung yang memiliki kamera stabilizer terbaik versi kami. Semoga menjadi refensi terbaik Anda dalam memilih smartphone merek ternama asal Korea Selatan ini.

Sumber: