Sidang Senat Terbuka Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jenderal Achmad Yani dan Pembukaan PKKMB Tahun 2023

Sidang Senat Terbuka Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jenderal Achmad Yani dan Pembukaan PKKMB Tahun 2023

Penerimaan Mahasiswa Baru dan Sidang Senat Universitas Jenderal Achmad Yani Tahun Ajaran 2023--RADAR JABAR

BACA JUGA:Unjani Gelar Sidang Senat Terbuka Penerimaan Mahasiswa Baru

 

Dengan demikian, acara sidang senat terbuka tahun 2023 ini secara resmi ditutup oleh Ketua Senat, dan Universitas Jenderal Achmad Yani melanjutkan dengan rangkaian acara Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) tahun 2023.

Acara ini dimulai dengan antusiasme para mahasiswa baru yang berfoto bersama, diiringi oleh penampilan Marching Band Canka Panorama Secapa TNI AD, Menwa, dan mahasiswa Lembaga Dakwah Kampus (LDKK).

Pada kesempatan ini, Rektor juga memperkenalkan para pimpinan yang berperan penting di lingkungan Universitas Jenderal Achmad Yani dan YKEP. Pimpinan-pimpinan ini meliputi Ketua Pengurus YKEP, Wakil Ketua Pengurus YKEP, Sekertaris Pengurus YKEP, Bendahara Pengurus YKEP, Kepala Bidang Pendidikan YKEP, Kepala Bidang Usaha dan Investasi YKEP, Kepala Bidang Kesejahteraan dan Hubungan Lembaga YKEP, Kepala Bagian Mindik, Ketua BPH, Wakil Rektor 1, 2, dan 3, para Dekan dari setiap fakultas, serta Kepala Pusat SPI, SPM, Sishumad, dan LPPM, Direktur Utama RSGM, dan Sekertaris BPH.

Dalam kata penutup, Rektor mengungkapkan harapannya agar semua mahasiswa baru, sebanyak 5.337 orang ini, dapat menyelesaikan pendidikan mereka dengan prestasi yang gemilang.

Beliau juga mendorong mereka untuk mengejar pencapaian akademik yang tinggi dalam waktu yang singkat dan meraih nilai yang memuaskan dalam perjalanan mereka menuju kesuksesan.

Sumber: