SMA Bina Muda Siap Terapkan Profil Belajar Pancasila dengan Sistem PBL

SMA Bina Muda Siap Terapkan Profil Belajar Pancasila dengan Sistem PBL

Para siswa SMA Bina Muda saat bubaran.-Yanuar/Jabar Ekspres-

Dedeng berharap, penerapan kurikulum merdeka yang dilakukan SMA Bina Muda bisa turut andil pada peningkatan kualitas siswa didik. 

"Supaya mendongkrak nilai-nilai prestasi siswa. Anak-anak (siswa didik) harus menghasilkan karya dengan nilai-nilai Pancasila," tutup Dedeng. (bas)

Sumber: