Siloam Hospitals Group Boyong 5 Penghargaan Bergengsi pada Acara Healthcare Asia Awards

Siloam Hopitals Group saat acara Healthcare Hospitals Awards 2025. Foto Siloam Hospitals Group--
Dia menutur, pencapaian itu merupakan wujud nyata dari komitmen Siloam Hospitals Group terhadap penyatuan keunggulan teknologi hingga kolaborasi lintas disiplin.
Hal itu dimaksudkan agar Siloam Hospitals Group dapat meningkatkan mutu layanan yang berpusat kepada para pasien.
“Kami percaya bahwa, integrasi digital, perbaikan keberlanjutan serta fokus pada keselamatan dan kenyamanan pasien adalah kunci dalam membangun sistem layanan kesehatan yang unggul dan berkelanjutan," pungkasnya. ( Regi).
Sumber: