Ole Romeny Cetak Gol Perdana untuk Oxford United saat Kalah 2-3 dari Coventry City

Calon striker timnas Indonesia, Ole Romeny, dalam laga Oxford United vs Coventry City di pekan ke-35 Divisi Championship 2024/2025, hari Sabtu 1 Maret 2025 malam WIB.-JaySympson-Medsos X @JaySympson.
BACA JUGA:Timnas U-20 Suriah Taklukkan Indonesia dengan Skor 2-0
BACA JUGA:Patrick Kluivert Disambut Hangat Suporter Timnas di Bandara Soetta
Ole Romeny mendapat waktu bermain sampai menit ke-90. Pemain yang baru saja resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) itu kemudian digantikan oleh Siriki Dembele.
Hasil ini membuat Coventry City naik ke posisi kelima klasemen sementara Divisi Championship 2024/2025. Sakamoto cs memiliki nilai 53 dari 35 pertandingan.
Di sisi lain, Oxford menghuni urutan ke-18 dari 24 tim peserta. The U's mengemas total 38 angka setelah memainkan 35 laga.
Sumber: Viva.co.id, cnnindonesia.com, Bola.net, Kompas.com.
Sumber: