5 Rekomendasi Sepeda Listrik dengan Kualitas Bagus, Ada Incaranmu?
Rekomendasi Sepeda Listrik dengan Kualitas Bagus-ilustrasi-(Sumber Gambar : Istimewa)
Radar Jabar – Rekomendasi sepeda Listrik dengan kualitas bagus ini bisa menjadi sebuah pilihan untuk kalian yang hobi menggunakan benda beroda dua ini untuk olahraga maupun aktivitas sehari hari.
Kehadiran sepeda Listrik cukup membantu banyak orang terutama bagi ibu ataupun lansia yang ingin pergi keluar rumah, karena dengan menggunakan sepeada Listrik tidak perlu lagi mengayuh dengan sekuat tenaga, karena sepeda Listrik dapat bergerak secara otomatis dengan menggunakan energi maupun baterai.
Rekomendasi Sepeda Listrik dengan Kualitas Bagus yang Bisa Jadi Pilihan
1.Fiido D4S Folding Electric Bike
Memiliki kapasitas baterai hingga 10.4 AH dengan jarak yang bisa ditempuh hinggga 40-60 km sekali penggunaan baterai. Selain itu, sangat cocok untuk kalian yang sangat mencintai lingkungan karena pemakaiannya tidak mengeluarkan polusi.
Selain itu, sepeda yang satu ini juga bisa membawa beban hingga mencapai 120 kg loh.
2.Uwinfly Dragonfly Alt Fiido
Sepeda Listrik yang satu ini memiliki desain yang cukup modern dengan material ringan namun tetap kokoh. Dibekali dengan pijakan kaki yang cukup luas serta sandaran belakang untuk penumpang.
Sepeda yang satu ini disertai dengan daya baterai 48V/12AH yang membuatnya bisa memiliki jarak tempuh kurang lebih 40 Km dan melaju dengan kecepatan kurang lebih 30 km/jam.
BACA JUGA:10 Daftar Sepeda Listrik Roda Tiga Populer dan Harga Terjangkau
BACA JUGA:10 Rekomendasi Sepeda Listrik Murah Terbaik Akhir Tahun 2023
3.Viar CARAKA
Sumber: berbagai sumber