9 Tips Cara Merawat Baterai Motor Listrik Supaya Awet, Info Penting bagi Pengguna Baru!

9 Tips Cara Merawat Baterai Motor Listrik Supaya Awet, Info Penting bagi Pengguna Baru!

Ilustrasi foto baterai pada motor listrik.-Hafidz Mubarak A-ANTARA FOTO

Mengisi daya secara benar merupakan salah satu cara paling ampuh dalam perawatan baterai motor listrik. Mengingat mayoritas motor listrik tak butuh stasiun khusus buat mengisi ulang baterai, kalian cukup sambungkan ke port pengisian daya bercatu daya yang memadai.

 

Ada perintah untuk hal tersebut, pertama hubungkan pengisi daya ke baterai. Lalu pastikan untuk memastikan sambungannya aman, dan kamu bisa mencolokannya ke stop kontak listrik.

 

Mengikuti prosedur tersebut memungkinkan baterai serta lingkungan pengisian daya jadi terlindungi.

 

  1. Isi Daya Secara Berkala dan Teratur Setiap Hari atau Dua Hari Sekali

Mengisi daya baterai secara berkala dan teratur setiap hari atau dua hari sekali tetap harus dilakukan walaupun motor listrik Anda jarang digunakan. Dengan melakukan cara nomor tig aini, performa baterai jadi tetap terjaga.

 

BACA JUGA:5 Kelebihan dan Kekurangan Motor Listrik Dibanding Motor Bensin

 

  1. Pastikan Menggunakan Pengisi Daya Berkualitas Tinggi

Memakai pengisi daya yang benar sebagai pemberi daya baterai motor listrik sangat penting demi memperpanjang masa gunanya. Mengingat baterai motor listrik tersedia dalam berbagai ukuran dan bentuk, pastikan jenis bateraimu supaya bisa menemukan pengisi daya yang tepat.

 

Mayoritas baterai motor listrik berjenis lithium, tapi coba melihat buku manual atau periksa bagian sisi baterai untuk memastikan jenis baterai milik Anda. Pastikan pengisi daya yang digunakan kompatibel dengan baterainya.

 

Disarankan pula menggunakan pengisi daya khusus dan original tergantung merek baterai dari motor listrikmu.

Sumber: