7 Karakter Anime dari Zero to Hero, Mental Pemenang Banget!

7 Karakter Anime dari Zero to Hero, Mental Pemenang Banget!

Izuku Midoriya alias Deku dari anime My Hero Academia-CBR-Tangakapan layar via CBR

Deku menunjukkan tekad dan semangat untuk mewujudkan impiannya itu sehingga All Might memiilihnya sebagai penggantinya serta mewariskan Quirk-nya, One For All. Pemuda Midoriya pun mendapatkan kekuatan spektakuler pahlawan terhebat di dunia itu, tapi memerlukan latihan keras untuk mengendalikannya.

 

Menurut Mudassir Kamran (Sportskeeda) perjuangan Deku adalah kisah klasik tentang berjuang dari nol hingga berhasil menjadi pahlawan. Bukti bahwa impian bisa dicapai dengan tekad dan dukungan yang tepat.

 

2. Asta (Black Clover)

 

Karakter berikutnya ini senasib dengan Izuku Midoriya. Asta, anak yatim piatu di Kerajaan Semanggi yang terkenal akan sihir adalah segalanya, tidak punya kekuatan magis saat lahir. 

 

Akan tetapi cita-cita Asta tak sembarangan; ingin menjadi Raja Penyihir sang penyihir terkuat di seluruh Kerajaan. Dedikasinya untuk menggapai mimpinya luar biasa, berlatih keras dalam waktu lama untuk menjadi kuat dan jago bertarung walau tidak punya kekuatan sihir.

 

BACA JUGA:Profil Lengkap 6 Karakter Utama Anime Kaiju No.8, Siapa yang Paling Muda?

 

Asta bergabung dengan Black Bulls sebuah kelompok nyentrik yang sering jadi olok-olok dan bahan tertawaan pasukan Ksatria Sihir. Namun kegigihan, bisa diharapkan, dan usaha mampu ditunjukkannnya dalam berbagai pertarungan sehingga mendapatkan pengakuan.

 

3. Saitama (One Punch Man)

Sumber: