KPK Geledah Tiga Rumah Terkait Dugaan Korupsi Transaksi Jual Beli Gas PGN-IAE
KPK Geledah Tiga Rumah Terkait Dugaan Korupsi Transaksi Jual Beli Gas PGN-IAE --(Sumber Gambar : Antara)
Seiring dengan perkembangan penyidikan, KPK juga memberlakukan pencegahan ke luar negeri terhadap dua orang terkait perkara ini. Kedua orang tersebut terdiri dari satu penyelenggara negara dan satu pihak swasta (*).