Spesifikasi Samsung Galaxy M14 5G: Smartphone dengan Fitur Canggih dan Teknologi Modern

Spesifikasi Samsung Galaxy M14 5G: Smartphone dengan Fitur Canggih dan Teknologi Modern

Samsung Galaxy M14 5G--Samsung

Salah satu keunggulan Samsung Galaxy M14 5G adalah baterainya yang berkapasitas besar, yaitu 6.000mAh. Baterai ini siap menemani pengguna beraktivitas sepanjang hari tanpa perlu khawatir kehabisan daya.

Selain itu, ponsel ini juga mendukung teknologi fast charging 25 watt, yang memungkinkan pengisian daya lebih cepat dan efisien.

Fitur Lainnya

Samsung Galaxy M14 5G juga dilengkapi dengan berbagai fitur tambahan yang membuatnya semakin menarik, seperti konektivitas 5G, WiFi 5, dan NFC. Desainnya yang minimalis tanpa modul kamera menonjol juga memberikan kesan elegan.

Rasio layar terhadap bodi yang mencapai 81,5% membuat ponsel ini nyaman digenggam dan digunakan.

BACA JUGA:7 HP Samsung Turun Harga Drastis Jadi 2 Jutaan Pada Juni 2024

Harga

Samsung Galaxy M14 5G tersedia dalam beberapa varian harga, tergantung pada kapasitas RAM dan memori internal yang dipilih:

1. Varian 4/64 GB berkisar Rp 2,199,000

2. Varian 4/128 GB berkisar Rp 2,899,000

3. Varian 6/128 GB berkisar Rp 3,199,000

Kesimpulan

Samsung Galaxy M14 5G merupakan pilihan yang sangat baik bagi pengguna yang menginginkan smartphone dengan performa tinggi, konektivitas cepat, dan baterai tahan lama berdasarkan spesifikasinya. Dengan harga yang kompetitif dan penawaran menarik, Samsung Galaxy M14 5G menjadi pilihan yang patut dipertimbangkan.

Keunggulan dari spesifikasi Samsung Galxy M14 5G juga berdasarkan dari berbagai aspek, mulai dari performa hingga daya tahan baterai, membuat Galaxy M14 5G menjadi salah satu ponsel terbaik di kelasnya. Samsung Galaxy M14 5G bisa menjadi pilihan yang tepat untuk memenuhi kebutuhan.*

Sumber: