Rekap Hasil 16 Besar Australian Open 2024: 'End Game' Tunggal Putra, Tunggal Putri Masih Superior

Rekap Hasil 16 Besar Australian Open 2024: 'End Game' Tunggal Putra, Tunggal Putri Masih Superior

Tunggal putra Indonesia Alwi Farhan yang kandas di babak 16 besar Australian Open 2024-HO-PBSI-ANTARA

Kontras dengan tunggal putri, semua pemain tunggal putra habis di 16 besar. Chico Aura Dwi Wardoyo dan Alwi Farhan 'angkat koper' usai kompak takluk di tangan pebulutangkis Chinese Taipei.

 

Chico diadang oleh Chia Hao Lee dengan kekalahan 19-21, 11-21. Sementara Alwi takluk dari Lin Chun Yi dalam duel rubber gim 17-21, 22-20, 23-25.

 

BACA JUGA:Hasil Final Indonesia Open 2024: Bocah Ajaib An Se Young Kalah, Chen Yufei Pertahankan Gelar Juara

 

Ke nomor ganda, ada Jafar Hidayatullah/Aisyah Salsabila Putri (ganda campuran), Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (ganda putra) dan Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi (ganda putri).

 

Jafar/Aisyah kalah dua set saat melawan unggulan kedua asal Hong Kong, Tang Chun Man/Tse Ying Suet, 18-21, 12-21. Sementara Ahsan/Hendra menang 21-9, 21-16, atas ganda campuran Australia-Korea Selatan, Ting Yuang Kuo/Lee Jae Sun.

 

Lalu Febriana/Amallia meraih kemenangan skor identik 21-9, 21-9 kontra wakil tuan rumah, Priska Sutiadi/Nozomi Shimizu.

 

BACA JUGA:Jadwal Final Indonesia Open 2024: Tuan Rumah Absen, Potensi China Berpesta di Istora

 

Hasil 16 besar Australian Open 2024 wakil Indonesia Kamis (13/6):

Sumber: