Lalu Lintas di Tol Jabotabek dan Jawa Barat Meningkat pada Hari Pertama Lebaran 2024
Suasana arus lalu lintas di Gerbang Tol Kalihurip Utama-HO-Jasa Marga-ANTARA
Di lain sisi, peningkatan lalu lintas untuk arah barat pada ruas JORR via GT Cikunir 6 sebanyak 8.690 kendaraan melintas. Angka yang lebih tinggi ketimbang lalin harian normal dengan sebanyak 7.837 atau meningkat 10,88%.
Diperkirakan bahwa lonjakan volume lalu lintas masih terjadi pada hari kedua Hari Raya Idul Fitri 1445 H atau 11 April 2024 imbas peningkatan volume lalu lintas silaturahmi.
Sumber: