5 Hero Mobile Legends Terbaik yang Paling Cocok Memakai Item Fleeting Time

5 Hero Mobile Legends Terbaik yang Paling Cocok Memakai Item Fleeting Time

Kaja Commandment Basic Skin-Moonton Games-Liquidpedia

Radar Jabar - Fleeting Time di Mobile Legends adalah item magic yang sangat berguna untuk membantu hero mage dalam mempercepat cooldown. Item ini memberikan total 30% Cooldown pada ultimate suatu hero di Mobile Legends sehingga penggunaan burst dari hero dapat lebih sering digunakan.

 

Ketika seorang hero menggunakan skill ultimate, maka waktu cooldown akan berkurang sebesar 35% jika hero tersebut berhasil membunuh atau membantu membunuh musuh. Item tersebut punya efek yang cukup menguntungkan dari segi statistik seperti penjalasan berikut.

 

  • +70 Magic Power
  • +15% Cooldown Reduction
  • Pasif: Mengeliminasi musuh atau mendapatkan assist akan mengurangi cooldown dari ultimate sebesar 30%

 

Fleeting Time sangat cocok digunakan oleh hero mage yang memiliki skill ultimate yang sangat kuat dan membutuhkan waktu cooldown yang cepat. Namun bukan mage satu-satunya yang cocok menggunakan item ini.

 

BACA JUGA:3 Hero Mage OP Mobile Legends Counter Vexana Semi Tank, Sedang Meresahkan di Land of Dawn

 

Melansir dari SPIN Esports, berikut lima hero Mobile Legends terbaik yang paling cocok memakai Fleeting Time .

 

1. Diggie

Manfaat menggunakan item Fleeting Time pada Diggie di Mobile Legends adalah untuk memaksimalkan penggunaan dari skill Time Journey. Fleeting Time memberikan tambahan +70 Magic Power dan +15% Cooldown Reduction, serta pasif unik yang dapat memotong cooldown sebesar 30% pada ultimate skill hero.

 

Dengan demikian, Diggie dapat lebih sering menggunakan skill ultimate-nya dan memberikan dampak yang lebih besar pada pertandingan.

Sumber: