12 Perlengkapan yang Wajib Dibawa Ketika Touring, Keamanan dan Kenyamanan Paling Utama

12 Perlengkapan yang Wajib Dibawa Ketika Touring, Keamanan dan Kenyamanan Paling Utama

12 Perlengkapan yang Wajib Dibawa Ketika Touring, Keamanan dan Kenyaman Paling Utama-Dua pengendara naik motor gede ilustrasi untuk touring motor-Pixabay

Radar Jabar – Touring menjadi kegiatan paling suka dan sering dilakukan oleh para pencinta sepeda motor. Roda dua lovers biasanya menjalani kegiatan tersebut secara rombongan rama-ramai dengan grup motor mereka.

 

Banyak hal bisa dilakukan ketika touring oleh para biker. Selain sekadar untuk mempererat hubungan pertemanan dan persaudaraan, mereka juga bisa sekalian menggelar aktivitas sosial seperti berbagi kepada sesama.

 

Kemudian juga yang pastinya paling menjadi tujuan adalah menjelajahi berbagai tempat menarik dan populer dengan mengendarai motornya. Ada perasaan puas tersendiri jika berhasil mencapai tempat tujuan dan didamba-dambakan bersama teman-teman menggunakan tunggangannya.

 

Maka dari itu touring dengan sepeda motor merupakan kegiatan yang menyenangkan. Namun persiapan yang matang sangat diperlukan untuk memastikan keselamatan dan kenyamanan selama perjalanan.

 

Penting untuk membawa beberapa perlengkapan wajib untuk memastikan keberlangsungan dan kenyamanan selama perjalanan. Melansir dari berbagai sumber, berikut adalah beberapa perlengkapan yang wajib dibawa saat touring motor.

 

1. Helm Modular

Helm merupakan perlengkapan penting untuk melindungi kepala dan menjaga kenyamanan saat berkendara.

 

2. Jaket

Jaket tebal dapat melindungi tubuh dari terpaan angin dan mengurangi risiko kecelakaan jika terjadi kejadian.

 

3. Kotak P3K

Sumber: