5 Website AI yang Berguna untuk Pekerjaan, Bisa Kerja 5x Lipat Lebih Cepat!
5 website AI yang yang berguna untuk pekerjaan-RJ-
BACA JUGA:Sinopsis Detective Conan: Black Iron Submarine, Angkat Teknologi AI Sebagai Pemecahan Kasus
Bagaimana dengan masa depan para copyrighter? Jangan khawatir, mereka tidak akan hilang, malah akan menjadi "ai writer assistant." Bagaimana cara menciptakan copywriting menggunakan AI untuk membantu proses dan membuatnya menjadi lebih baik dan mudah dipahami? Kalian bisa menggunakan berbagai tolls AI lain seperti Jasper, Instatext, wordtune,dan Quillbot.
2. Eleven Labs io
Website AI yang berguna untuk pekerjaan selanjutnya adalah Eleven Labs. Website ini sangat keren karena dapat mengubah tulisan menjadi suara sesuai dengan suara kita. Caranya adalah kita mengirimkan suara kita terlebih dahulu, kemudian mereka menganalisis dan menuliskan apa yang kita ingin sampaikan.
Selanjutnya, mereka dapat meniru suara kita dengan sangat baik. Yang membuatnya luar biasa adalah karena sebelumnya saya pernah bekerja di Google dan Pallantention, sehingga saya sering berbicara dengan bahasa yang rumit, terutama saat bekerja dengan merek tertentu.
3. Xembly
Wah, ini luar biasa! Saat kalian membuka website AI ini, klaimnya sungguh mengagumkan, menjadi "chief of staff" untuk semua pekerjaan. Intinya, website ini membantu kita menangani banyak pekerjaan, ada beberapa yang berdampak besar dan ada yang berdampak kecil.
Jika kalian harus melakukan banyak hal seperti mencatat, menyusun, dan sebagainya, website ini mencakup semuanya. Dia bahkan bisa mengatur jadwal otomatis untuk pertemuan dan mencatat momennya. Totalnya, ini seperti menjadi seorang HR yang hebat, bukan hanya PA biasa. Klaimnya adalah "chief of staff."
Meskipun pekerjaan dengan dampak lebih rendah mencapai 80%, kita dapat mengoperasikannya dengan bantuan alat AI seperti Xembly. Tidak lupa, banyak dari alat AI ini berasal dari luar negeri, biasanya dalam bahasa Inggris.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Game yang Rilis Bulan Juli 2023, Nomor 5 Wajib Coba Dimainkan!
Tetapi jika kita tidak dapat menggunakannya dalam bahasa Indonesia, kita dapat dengan mudah menerjemahkan hasil bahasa Inggris menggunakan berbagai translator online seperti Google Translate.
Proyek ini memiliki potensi besar dan terlihat menjanjikan. Meskipun baru dalam tahap pra-bayar (wait list only), namun sudah menarik banyak minat dengan nama merek yang kuat. Mereka baru mengumpulkan 15 juta dolar untuk seri A. Melihat dari video yang ada, sepertinya akan sangat berguna. Jadi, sudah saatnya kita mendaftar untuk mencoba!
4. Einstein GPT
Kini, semakin ke belakang, GPT Einstein ini semakin berfungsi. Ketika digunakan oleh L'Oreal, penjualan mereka naik sebesar 12 hingga 15%. GPT instan ini sangat membantu dalam memberikan wawasan bisnis.
Penting bagi kalian yang memiliki bisnis yang berjalan untuk memahami data dan membuat keputusan berdasarkan analisis penjualan, keuangan, pasar, dan lain-lain. GPT dapat membantu seperti CCTV, tetapi dia dapat melihat data bisnis kalian dan memberikan rekomendasi yang khusus, terutama untuk tim RM (Relationship Manager) karena kemampuan komunikasi yang dia miliki bersifat generatif.
Sumber: