Kartun Menarik yang Wajib Ditonton! Ini 5 Jenis Ikan di Film Finding Nemo, Lucu dan Menggemaskan

Kartun Menarik yang Wajib Ditonton! Ini 5 Jenis Ikan di Film Finding Nemo, Lucu dan Menggemaskan

Berikut Ini 5 Jenis Ikan di Film Finding Nemo, Lucu dan Menggemaskan--(Sumber Gambar : Twitter)

Ternyata, Bruce di dunia nyata memiliki jumlah gigi yang sangat banyak berjumlah 300 gigi dan sangat tajam. Yang menyerupai dari tepian gergaji. Kalian bisa bayangkan kan setajam apa gigi dari jenis hiu ini?

Dan, hiu ini akan mencapai tingkat kedewasan saat berumur usia 15 tahun, serta Bruce dapat hidup hingga usia 30 tahun. Apakah kalian penggemar dari Bruce hiu putih ini?

4. Gill Jenis Ikan Moorish Idol

Selanjutnya, ada tokoh Gill yang merupakan jenis ikan Moorish Idol, dalam sejarah kuno afrika, jenis ikan ini diyakini sebagai heawan pembawa kebahagiaan.

Jenis ikan Moorish Idol makan dari karang dan juga bunga karang yang berada di habibat alami mereka. Selain itu, tubuhnya memiliki bentuk yang cukup unik dan juga menarik.

Pasalnya kalian akan menemukan seutas tali benang yang keluar ke arah belakang dari sirip bagian atas. Ikan ini juga dikenal sebagai ikan akuarium yang memiliki warna yang sangat menakjubkan dengan garis-garis yag melingkupi. Nah, apakah kalian juga tertarik memelihara ikan Moorish Idol di Akuarium?

5. Tokoh Bubbles Jenis Ikan Yellow Tang

Ikan yang berperan sebagai Bubbles ini ternyata merupakan jenis ikan Yellow Tang. Ikan ini akan sangat terlihat lucu dan juga menggemaskan. Pasalnya memiliki tampilan dengan raut muka seperti tersenyum disertai dengan garis kecil diantara mata dan juga hidung yang runcing.

Selain itu ikan ini memiliki warna yang mencolok dan juga indah, warna kuning yang kuat menjadi ciri khas dari ikan satu ini.

Nah, itulah 5 jenis ikan yang ada di finding nemo, yang lucu dan juga menggemaskan(*).

Sumber: