7 Fitur Menarik pada Tecno Megapad 10, Tablet Entry Level dengan Spek Gahar
Ilustrasi desain Tecno Megapad 10 tablet Android terbaru 2024-TECNO Mobile-Tangkapan Layar via TECNO Mobile
4. Lalu fitur Enhanced Multi-App Background Caching berkemampuan mendukung sampai 32 aplikasi dalam mode cached, yang tersimpan di latar belakang.
5. Menyoal aspek software, tablet baterai besar ini menawarkan fitur-fitur produktivitas. ShapeFlix Snip memungkinkan pengambilan screenshot dalam berbagai bentuk, SmartScan untuk memindai dokumen, dan Dual-Tasking View untuk split-screen dengan dua jendela aktif.
6. Selanjutnya ada Kids Space dengan fitur kontrol layar yang aman bagi anak-anak. Ini memungkinkan orang tua untuk membatasi akses aplikasi serta mengatur waktu screen time.
7. Terakhir fitur-fitur pelengkap lainnya dari Tecno Megapad 10, yakni Wi-Fi 5 dual band, stereo speaker, dukungan kartu SIM (jaringan LTE), dan bluetooth 5.1.
Sumber artikel: Kompas.com, IDN Times, 91mobiles.com.
Sumber: