6 Jenis Lampu yang Cocok untuk Rumah Minimalis: Pilihan yang Tepat Bikin Rumah Makin Estetik
Jenis Lampu yang Cocok untuk Rumah Minimalis--(Sumber Gambar: Pixabay/Pexels)
1.Pertimbangkan Kebutuhan Pencahayaan
Setiap ruangan butuh pencahayaan yang berbeda. Tentukan dulu seberapa terang lampu yang dibutuhkan di tiap area.
2.Pilih Desain Sederhana
Hindari desain lampu yang terlalu ramai atau berlebihan. Semakin simpel desainnya, semakin cocok buat rumah minimalis.
3.Perhatikan Warna Cahaya
Pilih warna cahaya yang mendukung suasana. Misalnya, warna putih hangat cocok buat ruang santai, sementara cahaya putih terang lebih pas untuk dapur atau ruang kerja.
4.Efisiensi Energi
Pilih lampu yang hemat energi seperti LED biar tagihan listrik nggak membengkak, dan tentunya lebih ramah lingkungan.
Dengan memilih lampu yang tepat, kamu bisa menciptakan suasana rumah minimalis yang nggak cuma fungsional tapi juga bikin nyaman dan estetik!
Sumber: