Sambangi PD Persis Kota Bandung, Kang Haru Serap Masukan Ide dari Para Tokoh
Haru Suandharu--
"Tadi disinggung masalah bagaimana masyarakat yang ingin berobat antreannya cukup panjang, ada yang harus shubuh antre. Saya sampaikan insyaAllah kedepan kita mengusulkan agar ada peningkatan kualitas RSUD Ujung Berung," kata dia.
Selain itu, dia pun bakal memberdayakan puskesmas-puskesmas di Kota Bandung untuk melakukan pelayanan selama 24 jam. "Puskesmas juga bertahap beberapa puskesmas yang bisa 24 jam kita akan dorong," tandas dia.
Sumber: