10 Kelebihan dan Kekurangan Honda Vario 160, Segini Harganya Akhir April 2024

10 Kelebihan dan Kekurangan Honda Vario 160, Segini Harganya Akhir April 2024

Warna Baru Honda Vario 160 ABS Grande Matte Blue -Honda-Tangkapan layar via situs Astra Honda Motor

4. Performa Mesin Cukup Gahar

Performa Vario 160 ditopang dengan mesin berkapasitas 160 cc yang kualitasnya tidak main-main. Jantung pacu tersebut sangat mampu diandalkan alias cukup cepat.

 

BACA JUGA:Spesifikasi Lengkap Honda Vario Street 160, Skuter Saingannya Yamaha NMAX 160, Performa Unggul, Harganya?

 

Mesin 160 cc itu siap ‘melayani’ para pengendara mulai dari putaran bawah, tengah, sampai atas. Bisa juga cukup dengan punter gas untuk memacunya sedikit lebih kencang, maka motornya akan melaju dengan mudah tanpa kendala.

 

Melihat dari alat racebox dilansir dari Carmudi, performanya lumayan andal dan kinerja mesinnya cukup gahar seperti berikut:

 

Akselerasi motor Vario 160:

 

0-60 km/jam – 5,07 detik

0-80 km/jam – 9,05 detik

0-100 km/jam – 16,16 detik

0-200 km/jam – 12,06 detik

Sumber: