5 Hp Gaming PUBG Mobile Smooth 90 FPS Paling Murah Saat Ini! Performa Gacor Abis

5 Hp Gaming PUBG Mobile Smooth 90 FPS Paling Murah Saat Ini! Performa Gacor Abis

5 Hp Gaming PUBG Mobile Smooth 90 FPS Paling Murah Saat Ini! Performa Gacor Abis-Ilustrasi Hp Gaming yang Bisa Menjalankan PUBG Mobile Smooth 90 FPS -Tangkapan Layar via Xiaomi Community

ASUS ROG Phone 7 punya kinerja lebih andal dari ROG Phone 6 berkat ditenagai prosesor Snapdragon 8 Gen 2 chipset teratas untuk penggunaan masa kini. Belum lagi GPU ROG Phone 7 diklaim meningkat 20% lebih gaming sehingga lebih maksimal.

 

ROG Phone 7 juga didukung Game Plus 7 untuk mendinginkan CPU dengan dua gabungan: Rapid Cycle Viper Chamber serta Graphite di sisi depan. Jika ingin lebih mantap maka kamu bisa memilih varian Ultimate yang menawarkan AeroActive Cooler 7.

 

Lalu spesifikasi pendukung lainnya terbilang sangat glamor mulai dari layar AMOLED 165Hz, AirTrigger Ultra Sonic, serta masih banyak lagi. 

 

Banderol ASUS ROG Phone 7 adalah sebesar Rp10,4 jutaan untuk varian memori 8/256GB.

Sumber: