Barang yang disita lainnya, lanjut Tedi, dua buah hair dryer, satu liter karamel, 1,5 liter pewangi anggur, botol air minum kemasan ukuran 600 ml sebanyak 50 bal.
"Barang bukti lainnya yaitu kompor gas merk Rinas sebanyak satu buah, tabung gas ukuran melon sebanyak dua buah, serta satu set alat ukur alkohol meter," pungkasnya.*** (ysp)