Penyebab Kulit Wajah Mengelupas, Kenali Kondisi dan Cara Penanganan Tepatnya!
Kondisi kulit wajah yang terkelupas dapat disebabkan oleh beberapa faktor, seperti terbakar karena paparan sinar matahari, hingga pengaruh obat-obatan.-radarjabar.disway.id-pixabay
3. Efek Obat-obatan
Tahukah Anda, ternyata ada efek samping obat-obatan tertentu yang menyebabkan kulit menjadi mengelupas, lho.
Misalnya saja obat tekanan darah, topikal, penisilin, dan obat kejang-kejang.
BACA JUGA: Inilah Manfaat, Keunggulan dan Tips Menggunakan Retinol Untuk Rahasia Kulit Glowing dan Mempesona!
4. Eksim
Eksim merupakan kondisi autonimun yang bisa Anda tandai dengan adanya bercak bersisik berwarna mereah atau cokelat serta pengelupasan yang dapat terjadi pada wajah.
5. Psoriasis
Psoriasis merupakan salah satu kondisi kulit kronis yang dapat Anda tandai dengan adanya bercak putih bersisik pad akulit yang bisa menjadi merah dan mengelupas.
Selain itu, bercak psoriasis ini juga dapat terasa sakit dan nyeri.
6. Rosacea
Salah satu kondisi kulit kronis yang bisa menyebabkan pecahnya pembuluh darah pada bagian bawah kulit, kulit bengkak atau merah, dan kulit wajah menjadi mengelupas
7. Infeksi Jamur
Tahukah Anda bahwa infeksi ini tremasuk berbahaya. Infeksi ini bisa disertai dengan penyakit kepala, kelelahan, serta kulit meradang pada bagian yang terkena infeksi.
BACA JUGA: Simak! Inilah 5 Obat Diabetes Alami yang Mudah Didapatkan
8. Reaksi Alergi Terhadap Kosmetik
Sumber: