Spesifikasi Vivo S1 Pro Punya Spek Gaming yang Gahar? Intip Spesifikasinya!

Spesifikasi Vivo S1 Pro Punya Spek Gaming yang Gahar? Intip Spesifikasinya!

Spesifikasi Vivo S1 Pro Punya Spek Gaming yang Gahar? Intip Spesifikasinya!-Hp Vivo S1 Pro-Website resmi Vivo

RADAR JABAR - Spesifikasi Vivo S1 Pro memiliki spek gaming yang gahar, dan cocok untuk bermain game. Dengan performanya yang lancar didukung oleh chipset Snapdragon 665.

Keunggulan Vivo S1 Pro juga didukung dengan kapasitas RAM 8 GB beserta memori internalnya yang sangat besar. Tak hanya itu saja Vivo S1 Pro juga terkenal akan masa baterainya yang kuat dan tahan lama.

Dengan performa chipset dan juga RAM yang mendukung, anda tidak perlu khawatir mengalami lagging ataupun frameskip yang menyebalkan. Tak hanya itu, pengguna tak perlu khawatir jika game yang anda mainkan memiliki ukuran yang besar.

BACA JUGA:Vivo S17 Pro Debut 31 Mei 2023! Hadirkan Kamera Swafoto dengan Teknologi yang Terdepan di Industri?

Anda juga tak perlu khawatir baterai akan cepat habis, karena smartphone Vivo S1 Pro memiliki kapasitas baterai yang besar. Selain kapasitas baterai yang besar, didukung juga dengan fast charging jadi, anda tak perlu menunggu lama untuk menunggu baterai penuh.

Selain dilengkapi dengan spek gaming yang mumpuni, terdapat juga fitur kamera yang memiliki kualitas terbaik dan resolusi kamera yang cukup besar. Vivo S1 Pro akan meberikan hasil jepretan dengan memiliki kualitas yang jernih.

Berikut spesifikasi Vivo S1 Pro

Tampilan

Spesifikasi Vivo S1 Pro memiliki dimensi sebesar 159,25 mm x 75,19 mm x 8,68 mm dengan berat sebesar 186,7 gram. Vivo S1 Pro memiliki tiga pilihan warna, namun berdasarkan warna tersebut memiliki kapasitas memori internal yang berbeda yang akan dijelaskan di bagian memori.

Memiliki tiga varian warna yaitu Crystal Blue yang berwarna gradasi biru keunguan, Glowing Black yang memiliki warna hitam pekat, dan Fancy Sky yang memiliki warna putih dengan gradasi biru ke pink.

BACA JUGA:Spesifikasi dan Harga Vivo Y36, Harga 3 Jutaan Kualitas Sultan!

Sistem Operasi dan Memori

Menggunakan prosesor Snapdragon 665 yang membuat performa yang lancar. Selain itu dilengkapi dengan menggunakan sistem operasi Funtouch OS 9.2 yang berbasis Android 9.0.

Spesifikasi Vivo S1 Pro memiliki kapasitas RAM yang besar, yaitu berkapasitas 8GB. Untuk memori internalnya sendiri memiliki kapasitas 128 GB pada pilihan desain Crystal Blue, dan Glowing Black, dan 256 GB pada pilihan warna Crystal Blue dan Fancy Sky.

Karena memori internal yang berbeda berdasarkan warna smartphone, maka kemungkinan memiliki harga yang berbeda. Selain itu, dilengkapi juga dengan slot micro SD yang dapat memberikan memori tambahan.

BACA JUGA:Spesifikasi Vivo Y35, Pendahulu Y36 Series Yang Tak Kalah Canggih!

Layar

Memiliki layar berukuran 6,38 inch dengan resolusi 1080 x 2340 (FHD+). Vivo S1 Pro memiliki tipe layar Super AMOLED dan jenis layar sentuh Capacitive Screen (Multi Touch).

Kamera

Sumber: