RADAR JABAR - Anggota DPRD Kabupaten Bandung Uus Firdaus, bersama Kepala Dinas Pangan melaksanakan kegiatan restocking ikan di kolam retensi Cieunteung, Keluhan Andir, Kecamatan Baleendah, Kamis 11 September 2025.
Kegiatan tersebut, tidak hanya sekadar penebaran benih ikan, tetapi juga mencerminkan sinergitas antara DPRD dan pemerintah daerah dalam memberikan layanan terbaik bagi masyarakat. "Alhamdulillah Hari ini, Saya bisa Hadir di Kolam Retensi Cieunteung Kelurahan Baleendah, Kecamatan Baleendah, dalam acara penebaran Benih Ikan, yang jumlahnya mencapai 9000 ekor, terdiri dari tiga jenis bibit ikan, yaitu Ikan Mas, Nilai, dan Tawes," kata Uus kepada wartawan, Kamis 11 September 2025. Dengan adanya program tersebut, kata ia, diharapkan masyarakat sekitar dapat merasakan manfaat dari pengelolaan penangkapan ikan di wilayah kolam retensi. Kegiatan tersebut juga menjadi bagian dari tanggung jawab DPRD dalam mengawasi dan memastikan implementasi kebijakan pembangunan daerah berjalan sesuai rencana. "Kami dari DPRD juga berharap agar kolam retensi yang ada di Kelurahan Andir, Kecamatan Baleendah, dapat menjadi lokasi penebaran benih ikan di tahun 2026 mendatang," ujarnya. Kegiatan penaburan bibit ikan di kolam retensi Cieunteung, paparnya, disaksikan oleh berbagai unsur, termasuk kelompok tani dan LPM Kelurahan. Hal tersebut, kata Politisi PKS asal Daerah Pemilihan (Dapil) VI menunjukkan dukungan masyarakat terhadap program dan kolaborasi DPRD dengan Perangkat Daerah. "Alhamdulillah, kami mendampingi dinas pangan dalam kegiatan ini sebagai bentuk kolaborasi dalam mengimplementasikan program kerja pemerintah," pungkasnya. (ysp)Sinergitas! DPRD dan Dispakan Kabupaten Bandung Tebar Benih Ikan 9000 Ekor, Ini Tujuannya
Jumat 12-09-2025,14:52 WIB
Reporter : Yusup
Editor : Fadillah Asriani
Kategori :
Terkait
Jumat 31-10-2025,14:26 WIB
Hujan Deras Akibatkan Longsor, Puluhan Warga di Dua Kecamatan di Kabupaten Bandung Mengungsi
Kamis 30-10-2025,19:51 WIB
Polresta Bandung Ungkap 26 Kasus Narkoba Selama Oktober 2025, Amankan 31 Tersangka
Senin 27-10-2025,16:20 WIB
Khoiril Anwar Resmi Gantikan Almarhumah Tiktik Kartika di DPRD Kabupaten Bandung
Jumat 24-10-2025,10:29 WIB
Gelar Istigosah Bersama, Bupati Ajak Warga Doakan Kabupaten Bandung Aman dan Kondusif
Rabu 22-10-2025,21:48 WIB
Di Tengah Tantangan Anggaran, Bupati Bandung Komitmen Terus Perhatikan Guru Ngaji dan Pondok Pesantren
Terpopuler
Jumat 31-10-2025,19:27 WIB
Telkom Catat Pendapatan Rp109,6 Triliun pada Q3 2025, Pacu Efisiensi dan Inovasi Bisnis Jangka Panjang
Jumat 31-10-2025,14:26 WIB
Hujan Deras Akibatkan Longsor, Puluhan Warga di Dua Kecamatan di Kabupaten Bandung Mengungsi
Jumat 31-10-2025,14:26 WIB
Sempat Terkendala Bahan Material Imbas Penutupan Tambang, Pembangunan Masjid Raya Pakansari Terus Berjalan
Jumat 31-10-2025,16:07 WIB
Pertamina Patra Niaga Hadirkan MyPertamina Fair 2025: Pesta Tukar Poin Akhir Tahun Penuh Hadiah dan Kejutan
Jumat 31-10-2025,15:03 WIB
Stunting dan TBC Masih Menjadi Persoalan Serius, Gubernur Ahmad Luthfi Terus Gencarkan Program Speling
Terkini
Sabtu 01-11-2025,11:46 WIB
APKASI Gandeng AKKOPSI dan HAKLI Percepatan SLHS dan Cegah Keracunan MBG
Sabtu 01-11-2025,09:49 WIB
Ekonomi Kreatif di Jawa Tengah Tumbuh Pesat
Sabtu 01-11-2025,09:46 WIB
Pemprov Jateng dan Dubes Pakistan Jajaki Kerja Sama Bidang Pendidikan dan Investasi
Jumat 31-10-2025,22:21 WIB
Kecelakaan Maut Libatkan Truk dan Motor, Dua Korban Meninggal Dunia di Jalan Mercedes Benz
Jumat 31-10-2025,19:27 WIB