5 Rekomendasi Resep Makanan dari Olahan Susu

Senin 02-12-2024,19:24 WIB
Reporter : Salma Sepina Nurdini
Editor : Salma Sepina Nurdini

3. Potong dan Lumuri 

Potong adonan sesuai selera, lumuri dengan maizena atau celupkan ke kulit roti.

4. Goreng 

Goreng hingga cokelat keemasan. Taburi dengan gula halus atau kayu manis sebelum disajikan.

Catatan 

Gunakan api sedang saat menggoreng agar hasilnya sempurna.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Resep MPASI untuk Bayi 6 Bulan: Mudah, Sehat dan Bergizi

BACA JUGA:4 Resep Jus Detox untuk Tubuh Lebih Segar dan Sehat, Kamu Harus Coba!

4. Macaroni Schotel

Macaroni schotel adalah hidangan berbahan dasar susu yang kaya rasa dan mengenyangkan. Cocok untuk makan malam atau bekal sekolah.

Bahan-bahan:

1. 200 gr macaroni, rebus hingga matang

2. 500 ml susu cair

3. 2 butir telur, kocok lepas

4. ½ bawang bombay, cincang

5. 2 buah wortel, parut

6. Keju cheddar parut (secukupnya)

Kategori :