KPID Jabar Ungkap Bahaya Siaran Berbasis Internet

Selasa 09-07-2024,14:23 WIB
Editor : Erwin Mintara

 

"Kalau tidak di atur sesegera mungkin, ya kepercayaan publik kepada pemerintah bisa turun dan semua upaya mewujudkan Lembaga Penyiaran Berkeadilan hanya angan angan sulit yang berat dilakukan KPI tanpa dukungan nyata pemerintah," tegasnya. 

 

Begitupun di katakan, Dosen FISIP Universitas Pasundan Bandung, Erwin Kustiman

 

Menurutnya hadirnya OTT tanpa ada pengawasan akan berdampak buruk bagi masyarakat bahkan bagi masa depan bangsa. 

 

"Kebebasan OTT yang tidak terkontrol dan ketidak adilan dalam persaingan menjadi permasalahan serius bagi pemerintah dan harus diatasi," jelasnya. 

 

Ketika disinggung siapa yang bisa melakukan pengawasan OTT ini, Erwin menjelaskan, pengawasan lintas sektoral hingga KPI bisa melakukan pengaturan asalkan di berikan kewenangan lebih. 

 

"KPI perlu di berikan kewenangan lebih, agar bisa mengatur demokrasi bisa berjalan baik," pungkasnya

Tags :
Kategori :

Terkait