Meski batas waktu dalam melunasi utang puasa Ramadhan terbilang cukup panjang, namun di dalam agama Islam kita juga dianjurkan untuk menyegerakan segala bentuk amal baik, alih-alih menunda-nundanya.
Termasuk dalam kategori amal baik, melunasi utang puasa Ramadhan sama dengan bukti tanggung jawab atas kewajiban kita sebagai umat Muslim untuk mematuhi perintah Allah SWT.