5 Aneka Resep Pisang Goreng Anti Mainstream

Sabtu 27-01-2024,13:27 WIB
Reporter : Muhammad Fajar Rivaldi
Editor : Muhammad Fajar Rivaldi

3. Pisang Wijen

 

Bahan:

5 buah pisang kepok

100 gr tepung terigu

2 sdm tepung tapioka

1 sdm wijen

2 sdm gula

Air secukupnya

Sejumput garam

Minyak goreng

 

Cara membuat:

Belah pisang menjadi dua setiap satu buah pisang.

Campurkan semua bahan seperti tepung terigu, tepung beras, wijen, garam, madu dan air. Aduk hingga rata.

Masukkan pisang ke dalam adonan tepung, kemudian balut seluruh bagian pisang hingga terlapisi tepung. Goreng dengan minyak panas.

Tags :
Kategori :

Terkait